Install Joomla v3.4.0 On Linux Mint
A. Sekilas Tentang Joomla
Joomla adalah sebuah CMS (Content Management System) yg memungkinkan untuk membangun situs web atau aplikasi online. Joomla tersedia dalam bentuk Open Source dibawah GNU General Public Licence.
Joomla biasanya digunakan untuk membangun web sekolah.
Kemudian apa saja yg bisa dibangun menggunakan Joomla?
Joomla adalah sebuah CMS (Content Management System) yg memungkinkan untuk membangun situs web atau aplikasi online. Joomla tersedia dalam bentuk Open Source dibawah GNU General Public Licence.
Joomla biasanya digunakan untuk membangun web sekolah.
Kemudian apa saja yg bisa dibangun menggunakan Joomla?
- Situs web perusahaan atau portal
- Intranet perusahaan dan ekstranet
- Majalah online , surat kabar dan publikasi
- E-commere dan pemesanan secara online
- Aplikasi pemerintah
- Situs web pribadi/bisnis kecil
- Non-profit dan situs web organisasi
- Portal berbasis masyarakat
- Situs web sekolah
View More --> Joomla Site
B. Software Requirments for Joomla-3.4.0
- PHP v5 atau diatasnya
- PHP JSON
- MySQL
- PHP XML
- Register Globals Off
- Magic Quotes GPC Off
1. Download file .zip nya pada website resmi Joomla (http://www.joomla.org/)
2. Letakkan pada direktori html ,
cp Joomla_3.4.0-Stable-Full_Package.zip /var/www/htmlCatatan :
- disini saya mendownload Joomla v3.4.0
- saya juga meletakkan file install Joomla pada direktori virtual hosts yg saya buat sendiri
3. Masuk pada direktori html , dan buat folder baru untuk meng-extract Joomla
cd /var/www/html
mkdir joomla
4. Pindahkan file Joomla_3.4.0-Stable-Full_Package.zip ke folder yg telah dibuat tadi
mv Joomla_3.4.0-Stable-Full_Package.zip /var/www/html/joomla
5. Extract Joomla_3.4.0-Stable-Full_Package.zip
unzip Joomla_3.4.0-Stable-Full_Package.zip
6. Berikan hak akses
chown -R www-data:www-data joomla
7. Buka browser dan jalankan file nya pada browser. Kemudian akan muncul tahap awal instalasi , disini adalah tahap konfigurasi bahasa , web yg akan dibangun dan user.
8. Tahap selanjutnya adalah konfigurasi database , sebelumnya buat dulu databasenya pada phpmyadmin. Setelah itu isikan konfigurasinya sesuai database yg telah dibuat.
Klik Next
9. Tahap ketiga adalah overview konfigurasi yg telah dibuat tadi. Check dan pastikan tidak ada error.
0 komentar:
Post a Comment